
Paulus Berto Lanjutkan Tren Positif Usai Tumbangkan Aldi Prayogo
Minggu, 27 November 2022 – 00:08 WIB Olahraga VIVA – Paulus Berto melanjutkan tren positifnya di One Pride Mixed Martial Arts. Itu setelah ia mengalahkan debutan M Aldi Prayogo di partai promosi kelas terbang 56,7 kg. Duel antara Paulus Berto dan Aldi Prayogo tersaji dalam Fight Night 64 yang disiarkan ANTV, Sabtu 26 November 2022….