
Tim Dayung Jambi Sabet 4 Emas di Kejurnas Junior 2022
Selasa, 13 Desember 2022 – 12:28 WIB Olahraga VIVA– Tim dayung Jambi meraih empat medali emas, dua perak, dan tujuh perunggu pada kejuaraan dayung remaja nasional (Kejurnas) di Situ Cipule Karawang pada 6-17 Desember 2022. Ketua Umum Pengurus Daerah Persatuan Dayung Jambi (Pengprov Podsi), Hasan Mabruri, melalui keterangan resmi yang diterima, Selasa, mengatakan Jambi mengirimkan…