
Daftar Pembalap F1 2023, Sisa 1 Kursi Lagi
Kamis, 17 November 2022 – 19:20 WIB Olahraga VIVA – Formula 1 telah mengumumkan pembalap untuk musim 2023. Masih ada satu kursi yang belum terisi, yaitu tim Williams. Mereka belum memutuskan pembalap mana yang akan mendampingi Alexander Albon di tim. Sementara sembilan tim F1 lainnya sudah memastikan dua pembalap mereka untuk musim depan. Ada perubahan,…